Cara Membersihkan Cooker Hood Berbahan Stainless Steel yang Benar

Cara Membersihkan Cooker Hood Berbahan Stainless Steel yang Benar

Pada umumnya, cara membersihkan cooker hood berbahan stainless steelitu sama saja dengan merawat cooker berbahan kaca. Di mana – mana harus berhati – hati saat membersihkannya. Tujuannya, supaya alat tersebut tidak salah fungsi dan tetap awet / tahan lama beberapa tahun.

Cooker hood dengan bahan kaca atau bahkan stainless steel akan mengalami kerusakan dengan mudah, jikalau pemiliknya sembarangan dalam merawatnya / membersihkannya. Usahakan Anda tidak menggunakan alat pembersih dengan permukaan kasar, karena akan lebih mudah menggores.

  1. Bukalah bagian penutupnya
  2. Kemudian, Rendam Filternya
  3. Gunakan Air Bersih
  4. Jika didiamkan beberapa saat, Keringkan Filter
  5. Jangan lupa Bersihkan Body Cooker Hood
  6. Gunakan Lap Basah yang lembut
  7. Keringkan Kembali sampai benar – benar kering
  8. Pasang kembali Filter tersebut
  9. Lakukan pembersihan secara berkala
  10. Jangan lupa Cuci pakai detergen saja
  11. Pakai sikat bulu halus jika ada noda keras

Kegunaan Alat Hisap Asap Cooker Hood Secara Umum

Sebagai alat hisap asap di dapur, cooker hood ini juga memiliki kegunaan penting lain yang tidak kalah menarik. Sampai saat ini alat tersebut terus mengalami perkembangan, memiliki daya tahan yang cukup kuat dan mampu memberikan fungsi yang sangat berkualitas. Berikut kegunaannya.

  • Mampu Menjaga Udara Agar Tetap Sehat

Salah satu kegunaan cooker hood pada umumnya adalah untuk dapat membantu menjaga udara agar selalu bersih dan juga sehat. Lebih tepatnya udara yang ada di dapur, mengingat sebagian besar ibu rumah tangga selalu melakukan kegiatan memasak dan menyebabkan dapur jadi pengap.

Pengap karena kegiatan memasak selalu berkaitan erat dengan asap penggorengan, menanak nasi dan masih banyak lagi lainnya. Bahkan tidak menutup kemungkinan, udara di dapur juga terasa panas. Jadi, fungsi dari cooker hood sendiri adalah untuk menjaganya agar tetap sehat dan bersih.

  • Dapat Membantu Mengurangi Hawa Panas

Selain itu, penggunaan cooker hood di dapur juga akan membantu Anda agar udara di dapur tidak terasa panas. Ketika sedang memasak, pasti sebagian besar ibu rumah tangga akan menghasilkan yang namanya asap dan juga hawa yang terasa panas. Apalagi memasak dengan waktu yang lama.

Hal tersebut menjadikan udara di dalam dapur terasa panas dan pengap, jadinya tidak nyaman. Namun, dengan menggunakan cooker hood ini, maka hawa panas yang ada di dapur akan terhisap dan suhu ruangan menjadi turun dan sejuk kembali. Dengan suhu rendah, Anda akan nyaman memasak.

  • Dapat Mempercantik Ruangan Dapur

Penggunaan cooker hood ini juga tidak hanya menjadikan udara menjadi sejuk saja, akan tetapi juga bisa dilihat dari segi tampilannya yang cukup bagus untuk alat dapur. Dengan tampilan yang biasanya menyuguhkan keeleganan, alat hisap ini bisa membantu untuk mempercantik ruangan dapur.

Apalagi jika Anda memilih merk yang berkualitas dan terbaik di kelasnya. Biasanya cooker hood ini juga dilengkapi dengan yang namanya dua buah lampu LED sebagai penerang saat memasak di dapur. Dari lampu tersebut juga akan menampilkan kesan yang sangat estetik pada ruangan dapur.

Itulah beberapa penjelasan secara detail dan juga rinci, mengenai topik pembicaraan tentang bagaimana cara membersihkan cooker hood berbahan stainless steel sesuai aturan standarnya. Dari pembahasan di atas, Anda bisa menggunakan cara tersebut dan lakukan pembersihan secara rutin.